Daftar emiten yang bakal tersengat program MBG tahun 2026
Muamalat.co.id JAKARTA. Pemerintah menetapkan anggaran Program Makan Bergizi Gratis (MBG) sebesar Rp 335 triliun pada tahun 2026. Nilai ini melonjak signifikan dibandingkan alokasi tahun 2025 yang sebesar Rp 171 triliun. Dari sisi sasaran, program andalan pemerintah tersebut ditargetkan menjangkau 82,9 juta penerima manfaat sepanjang 2026. Financial Expert Ajaib Sekuritas, Ratih Mustikoningsih mengatakan kenaikan anggaran MBG yang signifikan…
