Harga emas menguat pada Jumat (9/1) pagi, mencapai US$ 4.473,30 per ons troi

Muamalat.co.id JAKARTA. Harga emas lanjut menguat pada perdagangan Jumat (9/1/2026) pagi. Mengutip Bloomberg, pukul 07.37 WIB, harga emas untuk pengiriman Februari 2026 di Commodity Exchange ada di US$ 4.473,30 per ons troi, naik 0,28% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 4.460,70 per ons troi. Harga emas naik dan bergerak stabil di kisaran US$ 4.470 per ons troi karena para pedagang mempertimbangkan data ekonomi AS yang akan dirilis Jumat ini…

Harga minyak WTI menguat tajam, tembus US$ 58,25 per barel pada Jumat (9/1) pagi

Muamalat.co.id JAKARTA. Harga minyak naik pada perdagangan Jumat (9/1/2026) pagi. Mengutip Bloomberg, pukul 07.26 WIB, harga minyak West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman Februari 2026 di New York Mercantile Exchange ada di US$ 58,25 per barel, naik 0,85% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 57,76 per barel. Harga minyak lanjut menguat karena pasar mempertimbangkan ancaman Presiden AS Donald Trump terhadap Iran. Fokus investor juga…

IHSG diproyeksikan melemah lagi, 5 saham ini bisa kasih cuan

Jakarta, IDN Times – Phintraco Sekuritas memproyeksikan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi melanjutkan pelemahan pada perdagangan Jumat (9/1/2026). IHSG diperkirakan bergerak pada rentang resistance di level 8.970, pivot 8.900, dan support 8.800. Phintraco mencatat, IHSG pada perdagangan Kamis (8/1) ditutup melemah di level 8.925,47 atau…

Harga emas Antam di Pegadaian hari ini, Jumat 9 Januari 2026

Harga emas Antam di Pegadaian hari ini, Jumat 9 Januari 2026 terpantau turun Rp16.000 dengan harga jual 1 gram menjadi Rp2.827.000 dan buyback Rp2.424.000.

Ini rekomendasi saham EXCL, GGRM dan DEWA untuk hari ini (9/1)

Muamalat.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada 8 Januari 2026 ditutup di 8.925,47, turun 0,22% dari hari sebelumya dengan nilai transaksi sebesar Rp 36,8 triliun. Sementara indeks LQ45 turun 0,45% di level 867,62. Saham paling aktif ditransaksikan pada Kamis, 8 Januari 2026 adalah saham DADA, BUMI dan GOTO. Untuk hari ini, Jumat (9/1/2026) saham yang dalam riset Mandiri Sekuritas pada 8 Januari 2025 bisa jadi ide trading…

Menkeu Bessent tekan The Fed pangkas suku bunga demi pertumbuhan ekonomi

Menkeu AS Scott Bessent dorong The Fed pangkas suku bunga untuk mendukung pertumbuhan ekonomi, meski risiko inflasi meningkat.

Wall Street Ditutup Beragam, Saham Teknologi Turun, Sementara Saham Pertananan Naik

Muamalat.co.id NEW YORK. Indeks utama Wall Street ditutup beragam alias mixed pada akhir perdagangan Kamis (8/1/2026), karena saham Nvidia dan saham teknologi lainnya turun. Sementara saham perusahaan pertahanan naik setelah Presiden AS Donald Trump menyerukan anggaran militer naik menjadi US$ 1,5 triliun. Mengutip Reuters, indeks S&P 500 ditutup naik 0,01% ke level 6.921,45. Nasdaq turun 0,44% ke level 23.480,02, sementara Dow Jones Industrial…

Rosan sebut Pemda Papua berpeluang tambah kepemilikan saham Freeport

Pemerintah berencana menambah saham Pemda Papua di Freeport, sesuai arahan Presiden Prabowo.