Izin hutan dicabut, saham UNTR, ASII dan INRU tertekan: Ini rekomendasi analis

Muamalat.co.id – JAKARTA. Saham emiten berbasis sumber daya alam tertekan pada perdagangan Rabu (21/1/2026), menyusul sentimen pencabutan izin pemanfaatan hutan oleh pemerintah. Saham PT United Tractors Tbk (UNTR) dan PT Astra International Tbk (ASII) kompak melemah, sementara tekanan dinilai paling besar dirasakan PT Toba Pulp Lestari Tbk (INRU). Head of Research Kisi Sekuritas, Muhammad Wafi, menilai dampak pencabutan izin pemanfaatan hutan…

Dana IPO COIN Rp220,58 miliar parkir di bank, bos Indokripto buka suara

Dana IPO COIN Rp220,58 miliar masih disimpan di bank. COIN menunggu waktu tepat untuk investasi pada anak perusahaan, menyesuaikan dinamika pasar kripto.

Rupiah mendekati Rp17 ribu, BI diproyeksi tahan BI rate Januari 2026

Jakarta, IDN Times – Kepala Ekonom Bank Permata, Josua Pardede, memproyeksikan Bank Indonesia (BI) masih akan menahan suku bunga acuan atau BI Rate di level 4,75 persen pada Rapat Dewan Gubernur (RDG) Januari 2026. Menurut Josua, keputusan tersebut dipengaruhi oleh tekanan terhadap nilai tukar rupiah yang masih kuat. Selain itu, pasar keuangan juga…

Dana IPO masih nganggur, begini penjelasan Indokripto (COIN)

Muamalat.co.id JAKARTA. PT Indokripto Koin Semesta Tbk (COIN) belum menggunakan dana hasil penawaran umum saham perdana alias Initial Public Offering (IPO) karena beberapa pertimbangan. Melalui gelaran IPO pada 9 Juli 2025, COIN berhasil meraup dana segar sebesar Rp 220,58 miliar. Rencananya, dana hasil IPO tersebut direncanakan untuk memperkuat modal belanja dua anak perusahaan. Yakni, sebesar Rp 175,99 miliar atau setara dengan 85% dari…

Saham big banks lesu jelang pengumuman BI rate hari ini (21/1/2026)

Muamalat.co.id JAKARTA. Sejumlah saham emiten perbankan terlihat lesu menjelang pengumuman hasil Rapat Dewan Gubernur (RDG) Bank Indonesia (BI) yang akan menentukan arah BI rate pada hari ini, Rabu (21/1/2026). Saham bank-bank berkapitalisasi besar seperti PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI), PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI), PT Bank Central Asia Tbk (BBCA), hingga PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) kompak memerah pada…

Rupiah gonjang-ganjing, Purbaya, Gubernur BI, Mensesneg rapat di Istana

Menkeu, Gubernur BI, dan Mensesneg bertemu di Istana bahas sinkronisasi kebijakan fiskal dan moneter untuk stabilitas ekonomi dan nilai tukar rupiah.

IHSG anjlok 1,24% ke 9.021,5 di sesi pertama, top losers LQ45: UNTR, ASII, CTRA

Muamalat.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terus tertekan hingga akhir perdagangan sesi pertama hari ini. Rabu (21/1/2026) pukul 12.00 WIB, IHSG melemah 113,211 poin atau 1,24% ke 9.021,489. Pelemahan IHSG ini disokong hampir seluruh indeks sektoral. Sektor dengan pelemahan terdalam dicetak IDX Sektor Perindustrian yang anjlok 6,77% hingga akhir sesi pertama. Disusul, IDX Sektor Properti dan Real Estate ambles 3,34%, IDX Sektor…

Rupiah terus melemah ke Rp 16.967 per dolar AS di tengah hari ini (21/1)

Muamalat.co.id JAKARTA. Nilai tukar rupiah di pasar spot masih terus melemah hingga perdagangan tengah hari ini. Rabu (21/1/2026), rupiah berada di level Rp 16.967 per dolar Amerika Serikat (AS). Ini membuat rupiah melemah 0,07% dibanding penutupan hari sebelumnya yang berada di level Rp 16.956 per dolar AS. Hingga pukul 11.40 WIB, pergerakan mata uang di Asia bervariasi. Di mana, rupee India menjadi mata uang dengan pelemahan terdalam di Asia…

Pemulihan kinerja Indofood CBP (ICBP) akan terlihat di 2026, cek rekomendasi sahamnya

Muamalat.co.id JAKARTA. Permintaan domestik yang melemah masih menjadi tantangan utama bagi kinerja emiten konsumer seperti PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP). Untuk diketahui, penjualan domestik ICBP pada periode sembilan bulan pertama 2025 hanya tumbuh 0,8% secara tahunan (year on year/YoY). Alhasil, kontribusinya terhadap total penjualan turun menjadi 69%, dibandingkan 70% pada periode yang sama tahun sebelumnya. Di sisi lain, penjualan…

Harga emas Antam diproyeksi capai Rp 3 juta per gram di kuartal I-2026, cek pemicunya

Muamalat.co.id – JAKARTA. Tren kenaikan harga emas dinilai masih berpeluang berlanjut di tengah ketidakpastian global yang kian meningkat. Kondisi geopolitik yang tidak menentu menjadi katalis utama yang menopang reli harga emas hingga mencetak rekor baru. Analis mata uang dan komoditas Doo Financial Futures, Lukman Leong, menilai prospek emas ke depan masih sangat positif. Menurutnya, eskalasi risiko global berpotensi mempercepat kenaikan harga…