IHSG cetak rekor dan rupiah anjlok, Purbaya: Ada yang aneh, tanya BI
Jakarta, IDN Times – Menteri Keuangan (Menkeu), Purbaya Yudhi Sadewa menanggapi kondisi antara pergerakan rupiah dan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang bagaikan bumi dan langit. Rupiah dalam beberapa waktu belakangan terus tertekan nyaris menyentuh level Rp17 ribu per dolar Amerika Serikat (AS). Di sisi lain, IHSG terus mencatatkan rekor terti…
