Pilah-pilih Emiten Batu Bara Royal Dividen Interim saat Kinerja Melempem
Sejumlah emiten batu bara, meski laba menurun, tetap royal membagikan dividen interim 2025. Emiten seperti AADI, ITMG, BSSR, dan UNTR tetap menebar dividen kepada pemegang saham.