BI: Cadangan devisa naik ke US$156,5 miliar per akhir Desember 2025

Cadangan devisa Indonesia naik ke US$156,5 miliar pada Desember 2025, didorong penerbitan global bond dan penerimaan pajak, mendukung stabilitas ekonomi.

BI komit dukung inovasi Tanah Datar dalam kendalikan inflasi daerah

Bank Indonesia Sumatra Barat mendukung inovasi Tanah Datar dalam mengendalikan inflasi dan memperkuat ketahanan pangan melalui strategi 4K dan bantuan alat pertanian.