Saham perbankan kompak naik saat rupiah tertekan nyaris Rp17.000 per dolar
Saham perbankan Indonesia menguat meski rupiah tertekan hingga Rp16.961 per dolar AS. BBRI, BBNI, dan BMRI naik signifikan, sementara BBCA dan BNGA stabil.
admin Saham perbankan Indonesia menguat meski rupiah tertekan hingga Rp16.961 per dolar AS. BBRI, BBNI, dan BMRI naik signifikan, sementara BBCA dan BNGA stabil.
Muamalat.co.id JAKARTA. Harga emas batangan Antam keluaran Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) kembali memecahkan rekor. Pada Senin (19/1/2026), harga pecahan satu gram emas Antam berada di level Rp 2.703.000 per gram atau naik Rp 40.000 dibandingkan dengan harga pada Sabtu (17/1/2026) lalu di level Rp 2.663.000 per gram. Menanggapi hal tersebut, Analis Doo Financial Futures, Lukman Leong, bilang peluang bagi investor untuk melakukan aksi…
Harga emas Antam di Pegadaian, Senin 19 Januari 2026, stabil. Emas 1 gram dijual Rp2.930.000, buyback Rp2.518.000. Harga bervariasi sesuai ukuran.
Muamalat.co.id JAKARTA. Pergerakan harga emas dunia pada pekan ini diperkirakan masih akan berlangsung fluktuatif dengan kecenderungan tetap kuat, dipengaruhi oleh ketegangan geopolitik global, memanasnya perang dagang, serta ekspektasi arah kebijakan suku bunga bank sentral global. Hal ini akan turut menyeret kenaikan harga emas logam mulia produksi Antam. Pengamat Ekonomi, Mata Uang, & Komoditas Ibrahim Assuaibi menjelaskan, secara teknikal…
Muamalat.co.id JAKARTA. Nilai tukar rupiah diperkirakan masih berada dalam tekanan pada pekan ini, seiring kuatnya sentimen eksternal global yang belum mampu diimbangi oleh intervensi Bank Indonesia (BI) maupun kebijakan pemerintah. Sekedar mengingatkan, Senin (19/1/2026) pukul 13.15 WIB, rupiah terus melemah 0,22% ke level Rp 16.925 per dolar Amerika Serikat (AS). Ini juga jadi posisi paling lemah bagi rupiah sepanjang masa. Pengamat Ekonomi,…
Aktivitas usaha di kuartal IV/2025 melambat dengan SBT 10,61% dibandingkan kuartal III/2025. Sektor pertanian dan pertambangan terkontraksi, namun optimisme meningkat untuk kuartal I/2026.
Gozco Capital, bagian dari keluarga Wings Group, meningkatkan kepemilikan saham di Bank Neo Commerce menjadi 9,31%, menunjukkan kepercayaan pada kinerja bank.
Muamalat.co.id JAKARTA. Unit bisnis On-Demand Services (ODS) milik PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) berpotensi terganggu jika Presiden Prabowo Subianto menerbitkan Perpes yang turut mengatur kebijakan industri transportasi daring. Salah satu poin utama adalah penurunan batas maksimal potongan komisi aplikasi dari 20% menjadi 10% per perjalanan. Perusahaan diwajibkan menanggung penuh asuransi kecelakaan dan kematian bagi pengemudi. Head of…
Muamalat.co.id JAKARTA. Rupiah terus melemah pada perdagangan Senin (19/1/2026) siang. Pukul 11.48 WIB, rupiah spot ada di level Rp 16.922 per dolar Amerika Serikat (AS), melemah 0,21% dari akhir pekan lalu yang ada di Rp 16.887 per dolar AS. Di Asia, hanya rupiah, peso Filipina dan won Korea yang melemah terhadap dolar AS siang ini, dengan pelemahan masing-masing 0,21%, 0,14% dan 0,01%. Sedangkan mayoritas mata uang Asia lainnya menguat…
Muamalat.co.id JAKARTA. PT Central Finansial X (CFX), bursa aset kripto pertama yang berizin dan diawasi Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperkirakan pasar aset kripto memasuki tahun 2026 akan tetap terdampak kondisi global yang dinamis meski adopsi korporasi meningkat secara perlahan. Kondisi ini dipicu kebutuhan konsumen akan alternatif investasi yang terjangkau serta tren positif adopsi aset digital oleh korporasi di tingkat global. Berdasarkan…