Investor konservatif wajib tahu, cek risiko reksa dana pendapatan tetap 2026
Muamalat.co.id JAKARTA. Reksa dana pendapatan tetap (RDPT) diperkirakan masih akan menjadi primadona investor pada 2026, seiring tren penurunan suku bunga yang berlanjut meski tidak seagresif tahun sebelumnya. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat, total dana kelolaan reksadana pada Desember 2025 mencapai Rp 679,24 triliun. Angka ini melonjak signifikan dibandingkan Desember 2024 yang sebesar Rp 502,92 triliun, atau tumbuh sekitar 35,1% secara…
