LABS Cetak Rekor! Laba UBC Medical Terbang 113% Kuartal III-2025
Muamalat.co.id JAKARTA. PT UBC Medical Indonesia Tbk (LABS) melaporkan kinerja keuangan yang solid selama sembilan bulan pertama tahun 2025. Melansir laporannya di Keterbukaan Informasi Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat (31/10/2025), LABS membukukan laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp 11,96 miliar, melesat 113,11% secara tahunan (YoY) dari capaian setahun sebelumnya Rp 5,61 miliar. Sejalan dengan itu,…