Setahun Pemerintahan Prabowo–Gibran, IHSG Dibuka Menguat 0,76% ke Level 7.975

IHSG menguat 0,76% ke 7.975 pada setahun pemerintahan Prabowo-Gibran, didorong pemangkasan suku bunga dan rilis data ekonomi AS.

DSSA, DCII Cs: Saham Multibagger Taipan Terbang Tinggi 2025?

Saham konglomerat seperti DSSA dan DCII mencatat lonjakan multibagger tahun ini yang didukung transformasi bisnis dan tren global.

IHSG Rebound Hari Ini? Cek Rekomendasi Saham EMTK, TLKM, ACES!

IHSG diproyeksi rebound pada 16/10/2025, fokus pada saham EMTK, TLKM, dan ACES. IHSG masih di atas level 8.000, meski koreksi berlanjut.

10 Top Laggards Sepekan saat IHSG Pecah Rekor ATH, Ada Saham BBCA, GOTO & BUMI

IHSG mencapai rekor ATH di 8.257,85 meski saham BBCA, GOTO, dan BUMI jadi top laggards. FILM paling membebani, IHSG naik 1,72% pekan ini.

IHSG Akhir Tahun: Meski Ditinggal Asing, Potensi Menguat Masih Ada!

IHSG berpotensi menguat di akhir 2025 meski investor asing keluar. Likuiditas domestik dan saham konglomerasi jadi penopang, namun perlu dukungan sektor lain.

IHSG Kuartal IV/2025: Rupiah Loyo, Asing Kabur, Bagaimana Nasibnya?

IHSG diproyeksi bertahan di atas 8.000 pada Q4 2025 meski ada depresiasi rupiah Muamalat.co.id sell asing. JP Morgan revisi target IHSG ke 8.600 dengan potensi arus modal asing.

IHSG Tembus 8.000! Saham Konglomerat DCII, DSSA, MLPT Meroket

IHSG menembus 8.000, namun penguatan ini belum mencerminkan perbaikan fundamental, didorong saham konglomerasi. Mirae Asset targetkan IHSG di 6.900 akhir 2025.

IHSG 8.246 Mengintai! ASII, PGAS, TLKM Jadi Rebutan Investor?

Mirae Asset Sekuritas memproyeksikan IHSG berpotensi tembus 8.246 pada 2025 dengan saham unggulan di sektor otomotif, energi, teknologi, dan konsumer.