Dibayangi sentimen serangan AS ke Venezuela, IHSG masih berpeluang cetak ATH pekan ini

IHSG berpotensi cetak rekor baru meski dibayangi ketegangan AS-Venezuela, didorong January Effect dan akumulasi investor asing.

BI tahan suku bunga di 4,75%, momentum bullish IHSG melandai

Bank Indonesia menahan suku bunga di 4,75%, IHSG terkoreksi 0,11% ke 8.677. Meski bullish, momentum IHSG melambat dengan proyeksi konsolidasi jangka pendek.

IHSG Rekor! Ini 10 Saham Top Gainers: BOAT, FPNI, VKTR Melejit

IHSG mencapai rekor tertinggi baru (ATH) di level 8.617,04, didorong oleh kenaikan saham-saham top gainers seperti BOAT, FPNI hingga VKTR.

OJK Bidik Kapitalisasi Pasar Saham 70% Terhadap PDB Akhir 2025

OJK menargetkan kapitalisasi pasar saham mencapai 70% PDB pada 2025, dengan IHSG mencapai ATH 13 kali. Saat ini, kapitalisasi pasar sudah 69,18%.

IHSG ATH 13 Kali, Target Market Cap Bursa 2029 Tercapai Lebih Awal

IHSG capai ATH 13 kali pada 2025, kapitalisasi pasar modal Indonesia tembus target 2029 lebih cepat, mencapai 69,18% dari PDB nasional.

Tren Bullish Masih Kuat, IHSG Berpeluang Sentuh ATH Baru ke Level 8.600

IHSG berpotensi menembus level 8.600 didukung data ekonomi positif, penurunan suku bunga, dan likuiditas pemerintah. Momentum bullish diprediksi berlanjut.

IHSG Sentuh ATH Baru, Stimulus Pemerintah Cegah Aksi Profit Taking

Aksi profit taking setelah IHSG mencapai rekor penutupan baru dapat terelakkan jika pertumbuhan ekonomi dan dampak stimulus kuartal IV/2025 sesuai ekspektasi

Membedah IHSG Pekan Ini ATH 2 Hari Beruntun, di Mana Posisi Investor Asing?

IHSG cetak rekor ATH dua hari berturut-turut didukung investor domestik, meski investor Muamalat.co.id sell. Pertumbuhan ekonomi Indonesia kuartal III/2025 solid.