Roda Vivatex (RDTX) tebar dividen interim Rp200 per saham, cek jadwalnya
PT Roda Vivatex Tbk. (RDTX) akan membagikan dividen interim tahun buku 2025 sebesar Rp53,76 miliar atau Rp200 per saham.
PT Roda Vivatex Tbk. (RDTX) akan membagikan dividen interim tahun buku 2025 sebesar Rp53,76 miliar atau Rp200 per saham.
BRI dan Bank Mandiri akan membagikan dividen interim triliunan rupiah untuk tahun buku 2025. BRI membagikan Rp137 per saham, sementara Mandiri Rp100 per saham.
BCA akan membagikan dividen interim Rp55 per saham pada 2025 dengan cum dividen di pasar reguler pada 2 Desember dan pembayaran pada 22 Desember 2025.
Grup Astra akan membagikan dividen interim pada Oktober 2025. ASII, AALI, dan UNTR telah menetapkan jadwal pembagian dividen mereka masing-masing.